Bupati Kep. Selayar Akan Tambah Mobil Pemadam

MEDIA SELAYAR. Armada Pemadam Kebakaran Di Kabupaten Kepulauan Selayar akan ditambah pada tahun anggaran 2018 yang akan datang. Dan rencananya, akan ditempatkan di wilayah kecamatan yang mempunyai jarak tempuh jauh dari WMK, di ibu kota Kabupaten Kepulauan Selayar. Demikian dijelaskan oleh Bupati kepulauan Selayar, Muh. Basli Ali.
Seperti yang dikutip dari Tribun Selayar Jumat (5/5), Bupati Kepulauan Selayar berjanji untuk hal ini, dan berharap agar usulan ke DPRD Kepulauan Selayar dapat disetujui oleh Wakil Rakyat.
Sebagai langkah awal, akan dibangun sejumlah kolam penampungan air di wilayah kecamatan yang akan ditempatkan armada pemadam kebakaran, kata Basli.
Sementara itu Anggota DPRD Kabupaten Kepulauan Selayar, Ady Ansar menyatakan akan mendukung rencana Bupati terkait penambahan armada kebakaran di daerah ini. Khususnya yang akan ditempatkan disejumlah wilayah kecamatan. (*)
Dikutip Dari : Tribun Selayar
E d it o r : Media Selayar.
BACA JUGA : SMK Di Selayar Tertinggi Peringkat Kelulusan UNBK Se- Sulsel 2017
Komentar
komentar yang tampil sepenuhnya tanggung jawab komentator seperti yang diatur UU ITE
Trending Now
-
MEDIA SELAYAR. Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa (PMD) Kabupaten Kepulauan Selayar mencatat berdasarkan Indeks Desa Membangun (IDM) tah...
-
MEDIA SELAYAR. Sekretariat DPRD Kepulauan Selayar melaksanakan rapat koordinasi persiapan Rapat Paripurna bertempat di Kantor DPRD Kabupaten...
-
MEDIA SELAYAR . Kapolres Kepulauan Selayar yang baru AKBP. Eddy Suryantha Tarigan, S.IK telah tiba di daratan Bumi Tanadoang sejak Kamis (...
-
Inilah Gambar Diantara 9 Atlet Morowali Sulteng Yang Terlantar di Jakarta .(google) MEDIA SELAYAR. Hari ini Jumat (22/9) kembali sejum...
-
MEDIA SELAYAR . Seorang ibu guru bernama Andi Anita (37) terpaksa dilarikan ke rumah sakit karena terkena busur panah saat pulang melaksan...