Panitia Penyelenggara pertandingan pencak silat Pra Porda Sulsel Kabupaten Kepulauan Selayar, dipimpin oleh Asisten II Setda, Ir. H. Arfang Arif. Yang m,elaporkan perkembangan persiapan penyelenggaraan di Kabupaten Kepulauan Selayar.
Ia juga melaporkan kepada Ketua IPSI Sulsel bahwa tersisa 3 dari 24 Kabuipaten Kota yang belum melakukan konfirmasi keikut sertaannya dalam pertandingan pra porda nanti. Yakni Palopo, Toraja Utara dan Toraja.
Pertandingan Silat Pra Porda Sulsel di Kabupaten Kepulauan Selayar dijadwalkan akan berlangsung pada 16 sampai 29 September 2017. Dan dari pertemuan tersebut diketahui bahwa pembukaan pertandingan akan dibuka oleh Deng Ical, Ketua IPSI Sulsel. (*)