Diborgol, Nazaruddin Langsung Dibawa ke Mako Brimob Kelapa Dua
Joko Ismoyo - Jakarta, Setelah mundur dari perkiraan jadwal kedatangan pada pukul 14.00 WIB, buronan KPK, M. Nazaruddin akhirnya mendarat di Bandara Halim Perdanakusumah, Jakarta Timur.
Sebelum turun, tiga orang bertopeng tampak terlebih dahulu turun dari pesawat dengan membawa tas berwarna hitam dan langsung menuju ke mobil polisi yang memang sudah dipersiapkan.
Nazaruddin sendiri turun dengan dikawal beberapa orang sekitar pukul 20.04 WIB. Nazaruddin mengenakan jaket berwarna coklat dan kaos hitam dengan posisi tangan terborgol dan langsung di bawa ke dalam mobil.
Iring-iringan mobil langsung bergerak meninggalkan Bandara Halim Perdanakusumah dan menuju ke Mako Brimob, Kelapa Dua, Depok, Jawa Barat. (sik)
Bila terdapat kekeliruan dalam penulisan silahkan Kontak Redaksi kami Untuk Klarifikasi
Trending Now
-
MEDIA SELAYAR - Dalam upaya menjaga stabilisasi harga pada moment HKBN Ramadan dan Idul Fitri, Gubernur Sulsel Andi Sudirman Sulaiman, kump...
-
MEDIA SELAYAR - Danlantamal VI Makassar, Brigjen.TNI (Mar) Dr. Wahyudi, S. E., M. Tr. Hania., M.M., M. Ham, melakukan kunjungan kerja ke Ka...
-
MEDIA SELAYAR - Dipimpin Kapolsek Bontosikuyu, AKP Danyel, SH, bersama Anggota Polsek dan Pengurus Bhayangkari Ranting Bontosikuyu melaksan...
-
MEDIA SELAYAR. Kapolres Kepulauan Selayar, AKBP. Adnan Pandibu, S.H.,S.IK. mengeluarkan imbauan keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibma...
-
MEDIA SELAYAR. Bupati Kepulauan Selayar, H. Muh. Basli Ali menekankan kepada para kepala desa untuk tidak merasa pintar sendiri atau sok pin...