Taufan Pawe Terpilih Pimpin MKGR Sulsel

MEDIA SELAYAR. Ketua DPD II MKGR, Kabupaten Kepulauan Selayar, Drs. H. Basok Lewa menghadiri Musyawarah Daerah (Musda) DPD I Ormas Musyawarah Kekeluargaan Gotong Royong (MKGR) Sulawesi Selatan, yang dilaksanakan di Hotel Singgasana Makassar, Jumat 29 Desember 2017.
Dalam kesempatan tersebut, Ketua DPD II MKGR Kabupaten Kepulauan Selayar, Drs. H. Basok Lewa masuk sebagai salah satu pimpinan sidang dalam pelaksanaan musda. Dari DPD II MKGR Selayar turut hadir Sekretarisnya Drs. Suardi.
Wali Kota Parepare HM Taufan Pawe terpilih secara aklamasi menjadi Ketua Umum Musyawarah Kekeluargaan Gotong Royong (MKGR) Sulawesi Selatan (Sulsel). Beliau terpilih secara aklamasi, ungkap H. Baso Lewa pada Media Selayar via telepon. (Lo2)
Komentar
komentar yang tampil sepenuhnya tanggung jawab komentator seperti yang diatur UU ITE
Trending Now
-
MEDIA SELAYAR - Anggota DPR RI Komisi VII Fraksi NasDem, H. Achmad Daeng Se’re, S.Sos., M.M., melaksanakan kunjungan kerja di Kabupaten Kep...
-
MEDIA SELAYAR - Daftar desa yang bakal menerima dana desa 2025 di Kabupaten Kepulauan Selayar, Sulawesi Selatan dapat diakses dalam Informa...
-
MEDIA SELAYAR - Personil Satpolair Polres Kepulauan Selayar laksanakan Ramadhan berbagi dengan membagikan takjil buka puasa kepada warga ku...
-
MEDIA SELAYAR - Bank Indonesia (BI) diluncurkan Program Semarak Rupiah Ramadan dan Berkah Idul Fitri (SERAMBI) 2025 di Kabupaten Kepulauan ...
-
MEDIA SELAYAR - Presiden Prabowo Subianto menyampaikan secara resmi terkait kebijakan yang mengatur pembayaran THR untuk ASN dan pekerja sw...