MEDIA SELAYAR. Kebersihan adalah pangkal kesehatan, dan kebersihan itu adalah pangkal dari Iman, ketegasan ini disampaikan, Sabindo, salah seorang pemerhati kepulauan yang menyorot masih banyaknya aktifitas membuang sampah dilaut yang dinilainya tidak sadar lingkungan.
Saya sementara perjalanan ke Kalao Toa, Senin (23/12), naik KM. Sabuk Nusantara 85. Padahal petugas sudah melarang dan memberi contoh. Apalagi diatas kapal tempat sampah sudah disiapkan banyak, jelasnya.
Dia menyayangkan sikap penumpang yang membuang sampah diberbagai sudut kapal dan miris baginya saat melihat masih ada penumpang yang seenaknya buang sampah kelaut.
"Sayang sekali, beberapa penumpang kurang sadar (menjaga kebersihan), saya lihat tiap kali saya keluar ada saja sampah yang berserakan." kesalnya.
Tidak sejalan dengan arahan dan penegasan diatas kapal sabuk nusantara 85 jurusan Makassar-Selayar-Jinato-Kayuadi-Jampea-Bonerate- Kalaotoa dan seterusnya.
Kapal Pelni ini konsisten menjaga kebersihan. Misalnya setiap kali persinggahan selalu melakukan pembersihan setiap sudut kapal. (Dino).
Editor : A.Lolo
Trending Now
-
MEDIA SELAYAR - Dalam upaya menjaga stabilisasi harga pada moment HKBN Ramadan dan Idul Fitri, Gubernur Sulsel Andi Sudirman Sulaiman, kump...
-
MEDIA SELAYAR - Danlantamal VI Makassar, Brigjen.TNI (Mar) Dr. Wahyudi, S. E., M. Tr. Hania., M.M., M. Ham, melakukan kunjungan kerja ke Ka...
-
MEDIA SELAYAR - Dipimpin Kapolsek Bontosikuyu, AKP Danyel, SH, bersama Anggota Polsek dan Pengurus Bhayangkari Ranting Bontosikuyu melaksan...
-
MEDIA SELAYAR. Kapolres Kepulauan Selayar, AKBP. Adnan Pandibu, S.H.,S.IK. mengeluarkan imbauan keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibma...
-
MEDIA SELAYAR. Bupati Kepulauan Selayar, H. Muh. Basli Ali menekankan kepada para kepala desa untuk tidak merasa pintar sendiri atau sok pin...