MEDIA SELAYAR. Satuan Lalu lintas Kepulauan Selayar, dipimpin oleh Kasat Lantas, Akp. Tanri Abeng, dibantu oleh masyarakat disepanjang jalan poros Benteng - Pamatata, melaksanakan pemasangan papan rambu peringatan daerah rawan kecelakaan.
Pemasangan rambu peringatan rawan kecelakaan ini bertujuan mengingatkan pengendara untuk mengurangi tingkat kecelakaan,
Terutama didaerah tikungan Sumingi'
Desa Mekar Indah Kec. Buki, dinilai sangat rawan lakalantas yang berkibat korban meninggal dunia.
Kanit Laka, Satlantas Polres Kep. Selayar, Aipda. Faisal Herstan, yang dihubungi Pewarta, (8/2), menyampaikan kalau kegiatan ini dipimpin oleh Kasat Lantas dan rencananya akan dilanjutkan ke sejumlah titik jalan yang dinilai rawan lakalantas,
Dengan adanya rambu peringatan ini, diharapkan pengendara bisa lebih berhati-hati dalam berkendara didaerah tersebut. (Lo2).
Home
Berita Selayar
Satlantas Polres Selayar Pasang Peringatan Rawan Kecelakaan Di Jalan Poros Benteng - Pamatata
Trending Now
-
MEDIA SELAYAR - Presiden Prabowo Subianto menyampaikan secara resmi terkait kebijakan yang mengatur pembayaran THR untuk ASN dan pekerja sw...
-
MEDIA SELAYAR - Anggota DPR RI Komisi VII Fraksi NasDem, H. Achmad Daeng Se’re, S.Sos., M.M., melaksanakan kunjungan kerja di Kabupaten Kep...
-
MEDIA SELAYAR - Rute penerbangan Makassar-Selayar direncanakan dibuka kembali mulai 20 Maret 2025 mendatang. Layanan penerbangan beroperasi...
-
MEDIA SELAYAR - Bank Indonesia (BI) diluncurkan Program Semarak Rupiah Ramadan dan Berkah Idul Fitri (SERAMBI) 2025 di Kabupaten Kepulauan ...
-
MEDIA SELAYAR - Danlantamal VI Makassar, Brigjen.TNI (Mar) Dr. Wahyudi, S. E., M. Tr. Hania., M.M., M. Ham, melakukan kunjungan kerja ke Ka...