MEDIA SELAYAR. Data terbaru penyebaran virus Covid-19 di Kabupaten Kepulauan Selayar, yang dikeluarkan resmi pada Selasa (29/9) pukul 10.00 Wita, total sebanyak 165 kasus konfirmasi positif covid-19. Bertambah satu kasus dari sehari sebelumnya.
Dari data yang diterima tercatat ada 35 sementara dirawat bertambah 3 orang dari data sebelumnya. Sementara yang dinyatakan sembuh sebanyak 128 orang, bertambah 26 orang.
Isolasi di rumah sakit sebanyak 1 orang dan isolasi mandiri tercatat 34 orang. Selanjutnya disebut ada 2 meninggal dunia. (dikutip dari gambar diatas).
Namun dalam catatan tersebut tidak tertulis identitas kasus per kasus. Seperti yang sering dipertanyakan para netizen di Selayar dalam sejumlah pemberitaan perkembangan kasus penyebaran virus corona di Kabupaten Kepulauan Selayar. (Tim).
Home
MEDIA SELAYAR
Update Terbaru Data COVID-19 Kep. Selayar, 165 Kasus Terkonfirmasi Positif Corona
Trending Now
-
MEDIA SELAYAR - Anggota DPR RI Komisi VII Fraksi NasDem, H. Achmad Daeng Se’re, S.Sos., M.M., melaksanakan kunjungan kerja di Kabupaten Kep...
-
MEDIA SELAYAR - Daftar desa yang bakal menerima dana desa 2025 di Kabupaten Kepulauan Selayar, Sulawesi Selatan dapat diakses dalam Informa...
-
MEDIA SELAYAR - Danlantamal VI Makassar, Brigjen.TNI (Mar) Dr. Wahyudi, S. E., M. Tr. Hania., M.M., M. Ham, melakukan kunjungan kerja ke Ka...
-
MEDIA SELAYAR - Personil Satpolair Polres Kepulauan Selayar laksanakan Ramadhan berbagi dengan membagikan takjil buka puasa kepada warga ku...
-
MEDIA SELAYAR - Presiden Prabowo Subianto menyampaikan secara resmi terkait kebijakan yang mengatur pembayaran THR untuk ASN dan pekerja sw...